Rumah warga dibakar sekelompok massa di Sukmajaya, Kota Depok, Jawa Barat, dini hari tadi. Sebanyak 11 orang diamankan polisi terkait aksi pembakaran tersebut. "Sebelas orang yang diamankan," kata ...